
Bukber Bintang 2025
Bukber Bintang 2025 Bersama 50 Anak Dhuafa Parungpanjang, 23 Maret 2025 — Laskar Bintang kembali menggelar kegiatan tahunan Bukber Bintang
Di balik setiap senyum ada perjalanan panjang penuh perjuangan. Kita mungkin tak selalu bisa merasakan beban mereka, tapi kita bisa hadir sebagai teman dalam setiap langkahnya.
Penerima Manfaat Terbantu Oleh Donatur
Setiap anak berhak memiliki masa depan yang penuh harapan, termasuk adik-adik dari keluarga prasejahtera. Melalui program pemberdayaan, kami memberikan pendidikan, keterampilan, dan pendampingan agar mereka tumbuh menjadi individu yang mandiri dan berdaya. Bersama, kita bisa membuka lebih banyak peluang dan membangun generasi yang kuat untuk menghadapi tantangan hidup.
MRKH bukan hanya tentang kondisi medis, tetapi juga tentang perjalanan seorang perempuan dalam menemukan makna, kekuatan, dan harapan. MRKH Indonesia hadir sebagai ruang aman untuk berbagi, saling mendukung, dan memberikan edukasi yang tepat bagi perempuan dengan Sindrom MRKH. Bersama, kita tidak hanya memahami – tetapi juga menguatkan, memberdayakan, dan mengubah perspektif bahwa setiap perempuan berhak untuk hidup penuh arti.
Tidak Sekadar Membantu, Kami Mewujudkan Perubahan Melalui Program yang Berkelanjutan.
Taman Bacaan
Masyarakat Gratis
Support Group Penyintas MRKH
Untuk Dhuafa
Untuk Umat
Setiap langkah kecil yang kita ambil dapat membawa dampak besar bagi mereka yang membutuhkan. Dengan kepedulian dan aksi nyata, kita bisa menghadirkan harapan, memberikan akses pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan bagi mereka yang kurang beruntung
Perubahan tidak terjadi dalam semalam, tetapi dimulai dari satu langkah kebaikan yang kita lakukan bersama.
Jumlah Pendukung
Relawan Bintang
Orang Telah Terbantu
Tahun Berdiri
Bukber Bintang 2025 Bersama 50 Anak Dhuafa Parungpanjang, 23 Maret 2025 — Laskar Bintang kembali menggelar kegiatan tahunan Bukber Bintang
Charms of pleasure of the moment, so blinded by desire, that they cannot foresee the pain and On the other
Charms of pleasure of the moment, so blinded by desire, that they cannot foresee the pain and On the other
Yayasan Laskar Bintang adalah organisasi sosial yang berkomitmen untuk membantu masyarakat prasejahtera dan perempuan dengan Sindrom MRKH melalui program di bidang sosial, kesehatan, dan pendidikan.
BCA 756 02 888 02
Mandiri 1180028 999 000
a/n Yayasan Laskar Bintang
0851 62 717713
info@laskarbintang.or.id
Kp. Cialiuk, RT. 01/02, No. 28, Ds. Cikuda,
Kec. Parungpanjang, Kab. Bogor, Jawa Barat
Indonesia - 16360
Yayasan Laskar Bintang © 2025, All Rights Reserved